
Sebagian besar Trader Saham mengalami kasus saham "NYANGKUT" atau floating loss yakni posisi sedang rugi namun belum dijual. Mengapa hal itu sering terjadi? Mengapa sebagian orang seperti itu? Apa benar trading saham membuat saya rugi?
Nah disini, kelas jurus investasi akan menjawab dan memberikan gambaran yang jelas, detail dan mudah dipahami agar dari pemula hingga profesional bisa menghindari kesalahan kesalahan para trader pada umumnya.
Saya merupakan investor saham sejak 2016 dan memulai karir sebagai salah satu pejabat di sekuritas hingga menjadi profesional trader saat ini, saya telah hadir sebagai narasumber di media pasar modal seperti IDX Channel, CNBC indonesia dan merupakan praktisi pasar modal untuk diri saya sendiri dan klien-klien saya.
Kali ini saya bagikan jurus berinvestasi saham yang cocok untuk pemula bahkan profesional sekalipun agar investasi Anda aman dari sisi risiko dan anda memiliki pandangan yang jelas dan tepat tentang bagaimana dunia saham bekerja untuk Anda.
Keuntungan Belajar Kelas Online ini:
1. Memahami TOOLS analisis teknikal untuk saham
2. Memahami dasar-dasar penggunaan amibroker charting software
3. Memahami cara membaca chart saham untuk timing beli dan jual
4. Memiliki AFL basic untuk memulai menjadi PROFESIONAL TRADER
Kerugian Jika Tidak Belajar di Kelas Online ini:
1. Anda tidak akan mendapat kesempatan peluang mendapatkan hal baru dalam hidup Anda di dunia investasi pasar modal
2. Anda bisa mengalami "ongkos" belajar dahulu dengan coba coba sendiri atau ikut ikutan teman lain
3. Tabungan anda menjadi tidak produktif jika hanya ditabung tanpa investasi
1. Grup Telegram untuk mentoring, diskusi, analisis saham dan live trading
2. Stock Screener untuk EXPLORER saham-saham potensial beli
3. CASHBACK SPECIAL BAGI NASABAH JUC SEKURITAS up to Rp. 1 juta
Saya adalah seorang Profesional Trader yang sekaligus telah mengajar lebih dari 3000 orang awam menjadi melek investasi. Saya menjabat sebagai Head of Equity Sales salah satu Sekuritas Ternama di Indonesia. Saya hadir sebagai pembicara di berbagai televisi & platform seperti CNBC Indonesia, IDX Channel, dan Youtube serta di berbagai seminar edukasi pasar modal di kampus & sekolah. Saya Hadrian Maynard, melalui webinar dan kelas online yang saya bangun ini, saya ingin menyampaikan hal-hal krusial dan fundamental yang wajib diketahui oleh semua orang yang masuk ke dunia trading & investasi saham. Saya berharap dengan membuat kelas ini maka semakin banyak orang yang sadar pentingnya investasi. Dan yang paling penting agar Anda tidak lagi terbuai oleh keserakahan dan emosi Anda ketika berinvestasi maupun trading Saham sehingga tidak salah dalam mengambil keputusan. Sukses Selalu sampai Ketemu di Kelas!